Dalam perancangan Web Server, kita harus mengetahui terlebih dahulu persyaratan dari website yang akan kita buat. Misalnya, website tersebut membutuhkan bahasa HTML saja, atau PHP4, PHP5, atau juga MySQL Database sebagai media penyimpanan datanya. Kita asumsikan saja, akan menggunakan Content Management System (CMS) gratisan dari Internet, semisal Joomla, Wordpress atau Druppal.
1. Instalasi
Install terlebih dahulu, semua paket aplikasi web server yang dibutuhkan.
debian-server:/home/hades# apt-get install apache2 php5 mysql-server phpmyadmin
2. Konfigurasi
Pada saat installasi Apache2, sebenarnya website dari server Debian sudah dapat kita kunjugi melalui Web Browser. Silahkan Anda ketikan alamat domain www.hades.ts, dan hasilnya akan seperti dibawah ini. Hal ini terjadi karena Virtual Host default otomatis aktif.
gambar ss web dengan default It Works!
3. Konfigurasi Virtual Host
Virtual Host ini akan mewakili konfigurasi untuk setiap website yang akan kita buat. Kita dapat mengganti file Virtual Host default yang sudah ada, tapi ada baiknya kita copy saja file tersebut, dan membuat konfigurasi Virtual Host yang baru untuk website kita.
debian-server:/home/hades# cd /etc/apache2/sites-available/
debian-server:/etc/apache2/sites-available# cp default web
debian-server:/etc/apache2/sites-available# nano web
<VirtualHost *:80>
ServerAdmin webmaster@hades.net
ServerName www.debian.edu #domain utama
ServerAlias debian.edu #domain utama tanpa “www”
DocumentRoot /var/www/web/ #direktori website
<Directory />
Options FollowSymLinks
AllowOverride None
#. . .
#. . .
debian-server:/etc/apache2/sites-available# cp default web
debian-server:/etc/apache2/sites-available# nano web
<VirtualHost *:80>
ServerAdmin webmaster@hades.net
ServerName www.debian.edu #domain utama
ServerAlias debian.edu #domain utama tanpa “www”
DocumentRoot /var/www/web/ #direktori website
<Directory />
Options FollowSymLinks
AllowOverride None
#. . .
#. . .
Disable VirtualHost default yang sudah ada, dan aktifkan VirtualHost untuk website utama kita.
debian-server:/etc/apache2/sites-available# a2dissite default
debian-server:/etc/apache2/sites-available# a2ensite web
debian-server:/etc/apache2/sites-available# a2ensite web
4. Konfigurasi Web Direktori
Konfigurasi pada apache2 sudah selesai, sekarang tinggal kita konfigurasi untuk direktori websitenya. Web Direktori ini adalah direktori dimana kita akan menempatkan semua isi file-file untuk website kita. Terlebih dahulu buat folder web. Path defaultnya adalah /var/www , anda bisa merubahnya, misalnya diganti nama menjadi public_html atau semacamnya.
debian-server:/etc/apache2/sites-available# cd /var/www/
debian-server:/var/www# mkdir web
debian-server:/var/www# cd web/
debian-server:/var/www/web#
debian-server:/var/www# mkdir web
debian-server:/var/www# cd web/
debian-server:/var/www/web#
5. Konfigurasi Website
Selanjutnya kita akan meng upload file web (Wordpress) ke server kita pada direktori yang sudah kita tentukan yaitu /var/www/web melalui ftp atau apapun sesuai dengan keinginan kita. Dibawah ini adalah contoh hasil upload file web melalui ftp.
gambar hasil upload file web wordpress
Rubah hak akses direktori tersebut menjadi writeable bagi semua user untuk sementara waktu. Agar installasi Joomla dapat berjalan lancar.
debian-server:/var/www/web# chmod 777 ../web/ -R
Hal terakhir yang perlu kita lakukan, agar semua konfigurasi yang telah kita setting berjalan, restart aplikasi apache2.
debian-server:/var/www/web# service apache2 restart
Selanjutnya, buka browser kemudian pergi ke alamat http://hades.net melalui, untuk penginstallan website Wordpress. Untuk pengembangan website silahkan pelajari modul tentang Wordpress.
Demikian sekilas cara konfigurasi web server pada debian, semoga bermanfaat :D
5 Comments
bagus https://www.blogger.com/u/1/blogger.g?blogID=971044709704265486#allposts
ReplyDeletekhanif https://www.blogger.com/u/1/blogger.g?blogID=971044709704265486#allposts
ReplyDeleterasma https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1939704409256178190#allposts
ReplyDeleterenirahmaaaaaaa.blogspot.com
ReplyDeleteDapatkan Penghasilan Tambahan Dengan Bermain Poker Online di www , SmsQQ , com
ReplyDeleteKeunggulan dari smsqq adalah
*Permainan 100% Fair Player vs Player - Terbukti!!!
*Proses Depo dan WD hanya 1-3 Menit Jika Bank Tidak Gangguan
*Minimal Deposit Hanya Rp 10.000
*Bonus Setiap Hari Dibagikan
*Bonus Turn Over 0,3% + 0,2%
*Bonus referral 10% + 10%
*Dilayani Customer Service yang Ramah dan Sopan 24 Jam NONSTOP
*Berkerja sama dengan 4 bank lokal antara lain : ( BCA-MANDIRI-BNI-BRI )
Jenis Permainan yang Disediakan ada 8 jenis :
Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar 66
Untuk Info Lebih Lanjut Dapat menghubungi Kami Di :
BBM: 2AD05265
WA: +855968010699
Skype: smsqqcom@gmail.com
bosku minat daftar langsung aja bosku^^